Cross listing merupakan cara listing dengan menggunakan file excel.

Berikut merupakan langkah-langkah yang bisa dilakukan untuk melakukan cross listing

1. Pada halaman item, klik tombol +Item lalu pilih cross listing.


2. Pilih channel tujuan untuk di listing dan category yang akan di listing.

3. Mulai mapping category, lalu klik submit untuk mendapatkan excel cross listing. 


6. Untuk mendownload file cross listing klik activity lalu download file cross listing pada summary file.


7. Setelah selesai di download, lengkapi data yang ada di csv. 

8. Setelah dilengkapi, simpan file. 

9. Masuk ke halaman cross listing, pilih sales channel dan category nya, lalu pilih file csv tersebut dan upload.


10. Setelah di upload dan berhasil maka untuk melihat original file dan summary file nya bisa dilihat di log activity.


Limitasi Api :

  • Sebelum menggunakan cross listing, pastikan bahwa sudah ada item master nya terlebih dahulu di forstok dan sudah terisi lengkap data master itemnya
  • Untuk seller center zalora di sarankan untuk menggunakan add single item atau edit item lalu menambahkan channel zalora, karna jika menggunakan cross listing maka image yang diupload akan mengikuti channel sebelumnya atau image yang ada di item master dan kemungkinan akan di reject oleh pihak zalora. 
  • Untuk cross listing ke POS jika sku nya berupa angka secara keseluruhan maka skunya akan ada tambahan @di sku depan nya agar sku tersebut bisa terbaca oleh system. Misal sku 11245476 di sku master dan code nya berupa @11245476, sku tersebut tidak boleh di ganti pada saat asebelum di upload. 
  • Untuk pengisian kolom harus sesuai dengan format yang di template download, tidak boleh mengubah kondisi yang ada pada template, misal : pada template kondisi nya adalah list dropdown lalu copy paste text hingga mengubah list drop down tersebut menjadi text biasa.
  • Untuk pengisian brand bisa dengan cara download file brand setelah download template cross listing lalu cari nama brand nya, copy id dan nama brand nya lalu paste di kolom brand yang ada di halaman cross listing.
  • Untuk channel bukalapak, elevania dan blanja di sarankan untuk tidak upload dengan menggunakan cross listing karna terdapat limitasi.